Abdurrahman bin Auf
termasuk kelompok delapan orang yang mula-mula masuk Islam. Ia juga tergolong
sepuluh sahabat yang diberi kabar gembira oleh Rasulullah masuk surga dan termasuk
enam orang sahabat yang bermusyawarah dalam
pemilihan khalifah setelah Umar bin Al-Khathab. Di samping itu, ia adalah
seorang mufti yang dipercayai Rasulullah berfatwa di Madinah selama beliau
masih hidup.
Pada masa Jahiliyah, ia dikenal dengan nama Abd Amr. Setelah masuk Islam, Rasulullah memanggilnya Abdurrahman bin Auf. Ia memeluk Islam sebelum Rasulullah menjadikan rumah Al-Arqam sebagai pusat dakwah. Ia mendapatkan hidayah dari Allah dua hari setelah Abu Bakar Ash-Shiddiq memeluk Islam.
Pernah dihidangkan makanan yang lezat di depan Abdurrahman bin Auf, lalu dia menangis dan kemudian berdiri, lalu "Dia berkata, " Sungguh sahabat-sahabat kami telah meninggal dunia, namun mereka belum pernah melihat yang seperti ini. Dan sungguh, dahulu Mush'ab bin 'Umar lebih baik daripada kami, tetapi dia belum pernah melihat makanan yang seperti ini."
Anas bin Malik berkata, "Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam telah diwafatkan oleh Alloh sedangkan beliau belum pernah menikmati daging kambing bakar." (HR. Bukhari)
"Tak pernah sekalipun keluarga Muhammad makan roti dari sya'ir (gandum yang mutunya rendah) sampai kenyang selama dua hari berturut-turut."
"Aisyah berkata, "Demi Allah, kami belum pernah makan kurma sampai kenyang kecuali sesudah penaklukan Khaibar."…
Pada masa Jahiliyah, ia dikenal dengan nama Abd Amr. Setelah masuk Islam, Rasulullah memanggilnya Abdurrahman bin Auf. Ia memeluk Islam sebelum Rasulullah menjadikan rumah Al-Arqam sebagai pusat dakwah. Ia mendapatkan hidayah dari Allah dua hari setelah Abu Bakar Ash-Shiddiq memeluk Islam.
Pernah dihidangkan makanan yang lezat di depan Abdurrahman bin Auf, lalu dia menangis dan kemudian berdiri, lalu "Dia berkata, " Sungguh sahabat-sahabat kami telah meninggal dunia, namun mereka belum pernah melihat yang seperti ini. Dan sungguh, dahulu Mush'ab bin 'Umar lebih baik daripada kami, tetapi dia belum pernah melihat makanan yang seperti ini."
Anas bin Malik berkata, "Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam telah diwafatkan oleh Alloh sedangkan beliau belum pernah menikmati daging kambing bakar." (HR. Bukhari)
"Tak pernah sekalipun keluarga Muhammad makan roti dari sya'ir (gandum yang mutunya rendah) sampai kenyang selama dua hari berturut-turut."
"Aisyah berkata, "Demi Allah, kami belum pernah makan kurma sampai kenyang kecuali sesudah penaklukan Khaibar."…
0 komentar:
Posting Komentar